Saturday, 22 June 2013

Cara memasang widget feedjit di wordpress free

Mungkin banyak sebagian dari kita yang bingung cara memasang widget feedgit di blog wordpress free. Hal ini dikarenakan sejumlah widget tertentu yang formatnya javascript hanya bisa di pasang pada wordpress yang self hosted (berbayar)

Untuk pengguna wordpress yang gratisan, kita masih tetap bisa memasang feedjit dengan tampilan sedikit berbeda, yaitu tanpa photo. Tapi informasi asal pengunjung blog dan waktu kunjungan masih tetap bisa di monitor seperti yang terlihat pada gambar berikut.
feddjit
Berikut link untuk teman teman yang ingin memasang widget Feedjit.
Bagi pengguna wordpress.org (Self hosted): GET FEEDJIT
Buat yang memakai free wordpress blog: GET FEEDJIT
Semoga bermanfaat.

0 komentar:

Post a Comment

 
Design Downloaded from Free Website Templates Download | Free Textures | Web Design Resources